JAKARTA INSIDER - Pemerintahan Afghanistan yang saat ini dikuasai penuh secara de facto oleh Taliban akan kirimkan bantuan kemanusiaan kepada korban gempa maut Turki dan Suriah.
Taliban yang kini memegang kendali penuh dalam pemerintahan Afghanistan akan mengirimkan bantuan kemanusiaan kepada korban gempa maut Turki dan Suriah.
Taliban akan mengirimkan bantuan kemanusiaan senilai US$165.000 atau sekitar Rp. 2,4 miliar untuk korban gempa maut Turki dan Suriah.
Baca Juga: Info gempa terkini! Pakistan kirim tim penyelamat dan bantuan kemanusiaan ke lokasi gempa di Turki
Taliban dan Afghanistan ingin membantu korban gempa maut di Turki dan Suriah yang menewaskan ribuan korban jiwa akibat guncangan gempa maut yang dahsyat.
Gempa maut dahsyat dengan kekuatan 7,8 magnitudo membuat banyaknya korban jiwa di Turki dan Suriah.
Dikutip dari laman Pakistan The News oleh Jakarta Insider pada (09/02/2023), pihak pemerintah Afghanistan yang sekarang dikuasai oleh Taliban akan kirimkan bantuan sebesat 10 juta Afghani yang setara dengan $111.024.
Baca Juga: Info gempa terkini! NATO kibarkan bendera setengah tiang pasca gempa maut Turki
Dan juga Taliban akan kirimkan uang sejumlah 5 juta Afghani yang setara dengan $55.512 Afghani yang masing masing akan dikirimkan ke Turki dan Suriah.
Hal ini juga telah dikonfirmasi oleh pihak Kementerian Luar Negeri Afghanistan terkait bantuan kepada korban gempa maut Turki dan Suriah.
Kementerian Luar Negeri Afghanistan menyampaikan bahwasanya bantuan kepada Turki dan Suriah merupakan bentuk bantuan kemanusiaan dan persaudaraan islam.
Artikel Terkait
Gempa maut Turki dan Suriah membuat dunia bersatu, ini daftar negara yang terlibat, ada Israel?
Info gempa terkini! Ukraina dan Rusia bersatu kirim bantuan terkait gempa maut di Turki dan Suriah
Info gempa terkini! 7.826 tewas akibat gempa maut Turki dan Suriah, WHO desak untuk kirim bantuan kemanusiaan
Info gempa terkini! NATO kibarkan bendera setengah tiang pasca gempa maut Turki
Info gempa terkini! Pakistan kirim tim penyelamat dan bantuan kemanusiaan ke lokasi gempa di Turki